Pemerintah Anggarkan Rp 1,2 Miliar untuk Lengkapi Fasilitas GBK
Selasa, 29 Januari 2019 – 16:20 WIB
"Inilah penyebab air kolam panas HWB kekeringan cukup lama," bebernya.
Terkait pajak parkir di luar kawasan, perlu diusulkan aturan pajak parkir. Sedangkan di dalam kawasan hanya retribusi.
Di sekitar HWB perlu dibangun tempat hiburan, seperti permainan bagi anak-anak, taman anak, kolam mini untuk keindahan. "Untuk mewujudkan ini, kita butuh pembebasan lima hektar lahan disekitar HWB. Soal pembangunan wisata, kita sangat butuh dukungan seluruh dinas," harapnya. (tno)