Pemerintah Cermati Gejolak Ekonomi Eropa
Jumat, 20 April 2012 – 01:23 WIB
Seperti diketahui, laporan Global Financial Report Dana Keuangan Internasional (IMF) yang menyampaikan kekhawatirannya akan adanya aksi penjualan aset yang mencapai US$3,8 triliun oleh sejumlah lembaga keuangan dunia. Sehingga pasokan kredit untuk wilayah Eropa dipastikan berkurang 4,4 persen dan pertumbuhan ekonomi terpangkas 1,4 persen. (Naa/jpnn)