Pemerintah Diminta Hapus Pajak Pendidikan
Jumat, 28 Desember 2012 – 15:35 WIB
"Kalau DPR tidak mau kehilangaan generasi muda yang pintar dan unggul, seharusnya berjuang menghapus pajak pendidikan pada APBN perubahaan 2013 yang akan diusulkan pemerintah. Karena target pajak pendidikan setiap tahun selalu mengalami kenaikan yang tidak rasional," tandasnya.(Fat/jpnn)