Pendemo Sandera Mobil Pemerintah
Kamis, 08 Maret 2012 – 12:46 WIB
Dampak kenaikan harga BBM ini, kata Galih, akan mempengaruhi kenaikan harga bahan-bahan pokok lainnya seperti sembako. Bahkan beberapa waktu lalu, jelasnya, Apindo (Asosiasi Pengusaha Indonesia) berencana menaikkan harga barang produksi sebesar 30 persen. Hal ini tentu akan berimbas pada melambungnya harga jual kepada masyarakat. “Kami menolak rencana pemerintah itu. Kami anggap pemerintahan SBY-Boediono telah gagal dalam menjalankan roda pemerintahannya,” tegasnya.(enu)