Pendulang Emas Asal Sulsel Tewas di Timika
Jumat, 16 November 2012 – 17:42 WIB
TIMIKA – Seorang pendulang diketahui bernama Roni Tibo (22) ditemukan dalam kondisi tidak bernyawa di aliran sungai di sekitar Mile 37, Timika, Papua. Pria malang tersebut diduga hanyut dalam sungai saat mendulang emas. Kapolsek Kuala Kencana AKP Benhard L Malau saat dikonfirmasi Radar Timika melalui ponselnya membenarkan adanya peristiwa tersebut. Kata dia, Roni Tibo diduga kuat hanyut ke sungai yang saat itu memang arusnya sedang deras. Hal ini dikuatkan dengan tidak ditemukannya tanda-tanda benturan pada jasad korban, dan pengakuan dari beberapa rekan korban saat diperiksa di Mapolsek Kuala.
“Dugaan kami saat ini, Dia memang hanyut. Karena tidak ada tanda kekerasan dan penuturan dari rekan dia sendiri, ” kata seperti yang dilansir Radar Timika (JPNN Group), Jumat (16/11).
Dikatakannya, bahwa berdasarkan data awal, Roni Tibo hanyut di sekitar mile 43 tempatnya mendulang. Jasadnya ditemukan di Mile 37 dan segera dievakuasi ke RSMM pada pagi itu juga. “Saya dapat kabar itu langsung ke TKP dan evakuasi ke RSMM,” ujar Kapolsek.
TIMIKA – Seorang pendulang diketahui bernama Roni Tibo (22) ditemukan dalam kondisi tidak bernyawa di aliran sungai di sekitar Mile 37, Timika,
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Heboh, Nama Jokowi di Jajaran Presiden Terkorup versi OCCRP, Prabowo Bawa Kabar Baik | Reaction JPNN
-
Cak Imin Ungkap Kabar Baik bagi UMKM
-
Konon Shin Tae Yong Bakal Dipecat
-
Putusan Harvey Moeis Ringan, Budi Gunawan: Pak Presiden Perintahkan Banding
-
Desk Pencegahan Kementerian Polkam Selamatkan Uang Negara Rp 6,7 Triliun
BERITA LAINNYA
- Daerah
Mulai 2025 & Seterusnya, Pemkot Pekalongan tak Merekrut Honorer Baru Lagi
Minggu, 05 Januari 2025 – 03:00 WIB - Kalteng
34 Calon Jemaah Haji Kotawaringin Mengundurkan Diri, Alasannya Berbeda-beda
Minggu, 05 Januari 2025 – 01:00 WIB - Sulteng
Banjir di Morowali Utara, Seorang Warga Meninggal Dunia, 3 Orang Luka Ringan
Sabtu, 04 Januari 2025 – 11:45 WIB - Daerah
Keluhan Warga Ciwaringin Bogor: 18 Tahun Hadapi Sampah-Bau Busuk Pasar Tumpah
Sabtu, 04 Januari 2025 – 11:05 WIB
BERITA TERPOPULER
- Kriminal
Bos Rental Mobil Tewas Ditembak Oknum TNI AL, Penyewa Kendaraan Tersangka
Minggu, 05 Januari 2025 – 02:02 WIB - Sepak Bola
Thailand vs Vietnam: Gajah Perang Punya Keuntungan
Minggu, 05 Januari 2025 – 02:56 WIB - Kriminal
Todong Petugas Loket Parkir Pakai Airsoft Gun, PNS KSOP Bakauheni Ditangkap Polisi
Minggu, 05 Januari 2025 – 02:12 WIB - Destinasi
Cek Jadwal & Harga Tiket Bus AKAP dari Bali ke Pulau Jawa Minggu (5/1), Lengkap!
Minggu, 05 Januari 2025 – 06:03 WIB - Liga Indonesia
Bojan Hodak Bocorkan Alasan Zalnando tak Bisa Main saat Persib Jumpa Bali United
Minggu, 05 Januari 2025 – 06:06 WIB