Peneliti Jepang Kembangkan Alat untuk Tes Virus Corona, Begini Wujudnya
Minggu, 22 Maret 2020 – 14:48 WIB
jpnn.com, JAKARTA - Demi memerangi wabah virus Corona yang terus meluas sejumlah peneliti asal Jepang rupanya berhasil membuat terobosan baru dalam mendeteksi virus Covid-19 dalam tubuh seseorang.
Perlengkapan alat test berbentuk portabel itu didesain secara compact dan memiliki bobot hanya 2,4kg. Alat itu hanya memperlukan sampel dari hidung atau tenggorokan pasien.