Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Peneliti Ungkap Virus Corona dapat Bertahan Hidup di Sol Sepatu

Rabu, 15 April 2020 – 13:04 WIB
Peneliti Ungkap Virus Corona dapat Bertahan Hidup di Sol Sepatu - JPNN.COM
Memakai sepatu olahraga untuk ke kantor. Foto: cloudfront

Para ilmuwan pun memperingatkan dalam penelitian baru bahwa virus Corona dapat dideteksi di udara hingga 13 kaki atau sekitar 3,9 meter dari pasien, sehingga menyarankan untuk menjaga jarak transmisi maksimum antar individu hingga empat meter.

Kendati demikian para penliti ini memiliki keterbatasan celah yang masih harus dilakukan pengujian lebih lanjut, salah satunya ialah hasil uji asam nukleat tidak menujukkan jumlah virus yang bisa bertahan hidup. (mg9/jpnn)

CDC mencatat, setengah dari sampel yang diambil dari sol sepatu petugas medis di Intensive Care Unit (ICU) sebuah rumah sakit di Wuhan, Tiongkok dinyatakan positif terpapar Covid-19.

Redaktur & Reporter : Dedi Sofian

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News