Penetapan Tersangka Joko Driyono Berkaitan dengan Pengaturan Skor di Liga 3
Minggu, 17 Februari 2019 – 05:13 WIB

Joko Driyono. Foto: Amjad/JPNN.com
Dia ditetapkan sebagai tersangka pada Kamis 14 Februari 2019 lalu. Selain ditetapkan sebagai tersangka, Jokdri juga dilarang ke luar negeri untuk 20 hari ke depan per Jumat (15/2) kemarin. (cuy/jpnn)