Pengacara Ajak Dokter KPK ke Papua Lihat Kondisi Lukas Enembe, Ada Apa?
Senin, 26 September 2022 – 18:17 WIB
Seperti diketahui, KPK sudah menetapkan Lukas Enembe sebagai tersangka kasus suap dan gratifikasi terkait pengerjaan atau proyek yang bersumber dari APBD Provinsi Papua.
KPK sudah memanggil Lukas sebanyak dua kali.
Pada panggilan pertama, Ketua DPD Demokrat Papua itu mangkir.
Panggilan kedua diagendakan KPK terhadap Lukas pada Senin hari ini. (tan/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini: