Penipuan Berkedok iTunes di Australia Menarget Korban Lansia
Lembaga pengawas konsumen Australia (ACCC) meningkatkan peringatan mereka tentang para penipu yang menarget korban warga lanjut usia untuk membayar layanan dengan kartu hadiah iTunes.
ACCC mengatakan, sepanjang tahun ini, terdapat lebih dari 1.200 orang yang telah kehilangan $ 540.000 (atau setara Rp 5,4 miliar) akibat para penipu yang meminta nomor seri kartu iTunes dan kemudian dengan cepat menjualnya ke tempat lain untuk mendapatkan keuntungan.
Para penipu tersebut berpura-pura sebagai perwakilan dari Kantor Pajak Australia, Telstra dan Centrelink dan menghubungi korban guna menawarkan bantuan untuk mempercepat pembayaran pensiun atau untuk menyelesaikan masalah teknis.
Salah satu korban penipuan tersebut, Richard yang berusia 74 tahun dari negara bagian Victoria, mengatakan bahwa ia biasanya bisa menebak penipuan dengan cukup percaya diri.
"Ada suara dari komputer yang mengatakan bahwa mereka adalah Centrelink di Canberra, dan ada sesuatu yang salah di sistem mereka yang membuat saya memiliki piutang pensiun sebesar $ 2.480 (atau setara Rp 24,8 juta), dan saya harus menghubungi nomor ini secepatnya," kata Richard.
"[Orang yang saya ajak bicara] cukup meyakinkan, dan mengatakan bahwa untuk mengambil uang ini, saya harus membeli iTunes senilai $ 300 (atau setara Rp 3 juta).”
"Saya pergi ke Coles, membeli kartu iTunes, pulang ke rumah dan meneleponnya kembali. Saya harus memberi tahunya sejumlah angka sehingga ia bisa memvalidasi angka itu."
Begitu sang penipu memiliki kode, mereka akan menjual nilai kartu melalui internet dan beralih ke korban berikutnya.
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Jokowi Memanfaatkan Prabowo Subianto? Kapolri Bereaksi Begini | Reaction JPNN
-
Rencana BP Taskin Ingin Selaraskan Data Kemiskinan Menjadi Satu Data Tunggal
-
Klarifikasi MWA UI: Gelar Doktor Menteri Bahlil Menyesuaikan Jadwal Yudisium
-
Peduli Lingkungan, Sekolah-Sekolah di Bali Ikut Kompetisi Daur untuk Negeri
-
Wapres Gibran Sapa Pengungsi Erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki
- ABC Indonesia
Dunia Hari ini: Trump Bertemu Biden untuk Mempersiapkan Transisi Kekuasaan
Kamis, 14 November 2024 – 23:29 WIB - ABC Indonesia
Dunia Hari Ini: Penerbangan dari Australia Dibatalkan Akibat Awan Panas Lewotobi
Rabu, 13 November 2024 – 23:44 WIB - ABC Indonesia
Korban Kecelakaan WHV di Australia Diketahui Sebagai Penopang Ekonomi Keluarga di Indonesia
Senin, 11 November 2024 – 23:55 WIB - ABC Indonesia
Trump Menang, Urusan Imigrasi jadi Kekhawatiran Warga Indonesia di Amerika Serikat
Jumat, 08 November 2024 – 23:54 WIB
- Humaniora
PPPK Minta Regulasi Mutasi, Relokasi, dan TPP Rp 2 Juta, Berlebihankah?
Minggu, 17 November 2024 – 16:13 WIB - Pilkada
Ketum GPMI Tolak Sikap Anies di Pilgub Jakarta 2024, Begini Alasannya
Minggu, 17 November 2024 – 15:01 WIB - Moto GP
Race MotoGP Barcelona: Pecco Bilang Ada 8 Pembalap akan Menghalangi Martin
Minggu, 17 November 2024 – 14:35 WIB - Jabar Terkini
Innalillahi! Bocil di Bogor Tewas Tenggelam di Lokasi Proyek Perumahan Aerum Park
Minggu, 17 November 2024 – 17:00 WIB - Pendidikan
Dituding Kampus Abal-Abal, UIPM Tunjukkan Bukti Terdaftar di Kemenkumham RI
Minggu, 17 November 2024 – 16:05 WIB