Penyebab Hilangnya MH370 Tetap Tidak Diketahui
Biro Keselamatan Penerbangan Australia (ATSB) sudah mengeluarkan laporan akhir mengenai pesawat Malaysia Airline MH370 yang hilang tiga tahun lalu dan mengatakan mereka sampai sekarang tidak bisa menjelaskan mengapa pesawat tersebut hilang.
Walau pihak berwenang sudah melakukan pencarian intensif dan memiliki data lebih banyak mengenai kemungkinan lokasinya, mereka mungkin tidak akan bisa mengetahui mengapa pesawat tersebut mengalami kecelakaan.
Dalam laporan terakhirnya ATSB mengatakan area pencarian sekarang sudah diperkecil menjadi kurang dari 25 ribu kilometer persegi dimana bangkai pesawat MH370 itu 'besar kemungkinan berada.'
"Pemahaman kami mengenai dimana lokasi MH370 lebih baik sekarang ini dibandingkan sebelumnya." kata laporan tersebut.
Pesawat itun menghilang dalam penerbangan dari ibukota Malaysia Kuala Lumpur ke ibukota China Beijing tanggal 8 Maret 2014 membawa 227 penumpang dan 12 awak pesawat.
Hilangnya pesawat itu merupakan salah satu misteri terbesar dalam sejarah penerbangan udara.
Pencarian di permukaan dan juga di bawah laut yang dilakukan di sepanjang garis pantai Australia Barat merupakan yang terbesar yang pernah dilakukan dalam sejarah.
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Wataru Endo hingga Takumi Minamino Ikut Latihan Timnas Jepang
-
Rudianto Lallo Minta Kejagung Tidak Tebang Pilih Dalam Menangani Kasus
-
STY Pastikan Kevin Diks Jadi Amunisi Lawan Jepang
-
Baleg DPR Dorong Regulasi Pengelolaan Nikel di Sultra Masuk Prolegnas
-
Erupsi Gunung Lewotobi, AHY Siapkan Langkah Taktis
- ABC Indonesia
Dunia Hari ini: Trump Bertemu Biden untuk Mempersiapkan Transisi Kekuasaan
Kamis, 14 November 2024 – 23:29 WIB - ABC Indonesia
Dunia Hari Ini: Penerbangan dari Australia Dibatalkan Akibat Awan Panas Lewotobi
Rabu, 13 November 2024 – 23:44 WIB - ABC Indonesia
Korban Kecelakaan WHV di Australia Diketahui Sebagai Penopang Ekonomi Keluarga di Indonesia
Senin, 11 November 2024 – 23:55 WIB - ABC Indonesia
Trump Menang, Urusan Imigrasi jadi Kekhawatiran Warga Indonesia di Amerika Serikat
Jumat, 08 November 2024 – 23:54 WIB
- Sepak Bola
Shin Tae Yong Berbunga-bunga Menjelang Laga Indonesia vs Jepang, Ini Pemicunya
Kamis, 14 November 2024 – 21:33 WIB - Sepak Bola
Timnas Indonesia vs Jepang: STY Minta Skuadnya Tampilkan Permainan yang Tak Akan Disesali
Kamis, 14 November 2024 – 22:38 WIB - Sepak Bola
Soal Kans Timnas Indonesia Menang Melawan Jepang, Jay Idzes Jujur Bilang Begini
Kamis, 14 November 2024 – 22:16 WIB - Kriminal
Lihat, Tersangka Perundungan Siswa SMAK Gloria 2 Langsung Ditahan Pakai Baju Oranye
Kamis, 14 November 2024 – 22:05 WIB - Kriminal
Seorang Istri di Blitar Dibacok Suami Pakai Parang, Jari Tengah Putus, Ini Motifnya
Kamis, 14 November 2024 – 22:54 WIB