Perdagangan Indonesia-Yordania Surplus
Sabtu, 09 Mei 2009 – 13:03 WIB
Sementara oitu, untuk Impor nonmigas Indonesia dari Jordania selama 5 tahun terakhir khususnya tahun 2003-2007, ia mengatakan mengalami fluktuasi dengan tren mencapai 8,28 persen.
“Tahun 2003 nilai impor nonmigas Indonesia dari Jordania tercatat sebesar US$ 27,05 juta, dan tahun 2004 mengalami penurunan sebesar 0,84 persen menjadi US$ 22,47 juta,” ujarnya.
Pada tahun 2005, imbuhnya, nilai tersebut kembali mengalami penurunan sebesar 0,88 persen menjadi US$ 20,80 juta, dan penurunan angka yang sama sebesar 0,88 persen juga terjadi di tahun 2006 menjadi US$ 18,45 juta.