Persepi: Hasil Hitung Cepat Patut Dicurigai
Kamis, 10 Juli 2014 – 23:48 WIB
Menjawab pertanyaan, bagaimana masyarakat menyikapi klaim kemenangan hitung cepat dari dua pasangan capres? Hamdi Muluk menyarankan agar masyarakat melihat hasil hitung cepat lembaga survei yang hasilnya mirip-mirip.
"Selain itu, masyarakat juga harus melihat rekam jejak lembaga survei serta orang-orang di belakangnya yang sudah diakui kredibilitasnya," pungkas Hamdi Muluk. (fas/jpnn)