Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Petinggi KPK Kunjungi Markas FBI

Senin, 22 Desember 2008 – 01:44 WIB
Petinggi KPK Kunjungi Markas FBI - JPNN.COM
Saat ini KPK memang belum berhasil meringkus Hengky Samuel Daud, direktur PT Istana Sarana Raya Perkasa yang ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus dugaan korupsi pengadaan mobil pemadam kebakaran. ’’Itu juga gunanya kami mengadakan kerja sama,’’ ungkap Antasari kala itu.

Sebelumnya, akhir November lalu, KPK meneken kesepakatan dengan FBI. Bantuan yang diberikan itu terutama untuk melacak aset kasus dugaan korupsi di Indonesia yang dilarikan ke Amerika Serikat.

Kerja sama juga menyangkut kebijakan pembekuan aset pelaku korupsi. Tetapi, pembekuan aset itu tidak semudah yang dilakukan. Penanganan pembekuan itu akan melalui proses panjang, termasuk menganalisis aset. Selain itu, penangangan aset akan dilakukan secara kasus per kasus. Selain pelacakan aset, kerja sama tersebut bakal bertukar informasi, seperti pelatihan dan tukar pengalaman dalam penanganan kasus korupsi. (git/iro)

JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) tidak mau tertinggal dengan negara lain soal penanganan korupsi. Beberapa petinggi KPK, termasuk Ketua

Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close