Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Petugas Lapas Kediri Curiga, 2 Bungkus Roti Tawar Diperiksa di Mesin X-Ray, Ternyata Isinya

Rabu, 23 November 2022 – 07:30 WIB
Petugas Lapas Kediri Curiga, 2 Bungkus Roti Tawar Diperiksa di Mesin X-Ray, Ternyata Isinya - JPNN.COM
Petugas saat ungkap kasus roti berisi telepon seluler yang hendak diselundupkan kepada tahanan narkoba di Lapas Kelas II A Kediri, Jawa Timur. ANTARA/ Asmaul

Dalam laporannya, yang bersangkutan mengaku sebagai saudaranya.

Pihak lapas menduga kasus ini berkaitan dengan narkoba.

Sebab, BP ditahan setelah terlibat dalam kasus narkoba.

BP saat ini sudah menjalani tahanan selama 1,5 tahun dari total delapan tahun vonis hakim.

Petugas juga sudah mencekal nama EPT untuk tidak diizinkan lagi ke lapas.

Sementara, yang menerima paket, yakni BP dimasukkan ke sel khusus.

"Yang bersangkutan telah kami tempatkan di sel khusus (strap sel), sesudah kami buatkan berita acara dan mengakui perbuatannya," ujar dia.

Sanksi penempatan di sel khusus itu akan dilakukan selama tujuh hari.

Petugas Lapas Kediri memeriksa roti tawar yang dibawa pengunjung untuk tahanan narkoba. Ternyata isinya.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close