Pilkada Medan: Bobby Nasution dan Kahiyang Ayu Mencoblos di TPS 022
Rabu, 09 Desember 2020 – 12:16 WIB
"Mudahan Pilkada berjalan dengan lancar dan masyarakat yang menyalurkan hak suaranya meningkat dari pilkada-pilkada sebelumnya," kata Bobby usai memcoblos.
Ditanya aktivitas selanjutnya usai mencoblos, Bobby mengaku akan bersantai sejenak bersama anak dan istri di rumah sambil melepas kepenatan.
BACA JUGA: Pembobol Tarik Uang dari ATM, Saldo Tak Berkurang, Ternyata Begini Modusnya
"Nyantai dulu bersama istri dan anak," katanya.(antara/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru: