Pneumonia, Penyakit Pernapasan yang Sering Dianggap Sebagai Flu Biasa
Kamis, 05 November 2020 – 16:40 WIB
Kurang gizi, anak lahir dengan berat badan kurang, tidak mendapatkan ASI eksklusif, ditambah imunisasi tak lengkap.
Serta paparan asap rokok diketahui merupakan faktor risiko seseorang termasuk anak terkena pneumonia.(antara/jpnn)