Polisi Usut Kabar Pelesiran Gayus ke Makau dan Malaysia
Selasa, 04 Januari 2011 – 19:09 WIB
Sebelumnya Gayus, diduga kabur ke Singapura 30 september 2010 lalu. Dugaan kaburnya Gayus itu mengemuka setelah seorang bernama Devina membuat surat pembaca di sebuah harian nasional. Dalam surat pembaca itu Devina mengaku berada dalam satu penerbangan bersama seseorang mirip Gayus.(zul/jpnn)
JAKARTA - Belum rampung penyidikan dugaan kaburnya Gayus ke Singapura 30 September 2010 lalu, namun Imigrasi mengungkap adanya seorang mirip Gayus