Politeknik Tridaya Virtu Morosi Tawarkan Praktik Langsung di Smelter Milik VDNI-OSS
Rabu, 29 September 2021 – 18:05 WIB

Politeknik Tridaya Virtu Morosi. Foto dok VDNI
“Diharapkan bisa terjadi link and match antara kebutuhan industri dan lapangan kerja dengan ketersediaan lulusan. Saya berharap ke depannya politeknik ini dapat memberikan dampak yang lebih luas lagi untuk masyarakat,” ucapnya.
Diharapkan, beroperasinya politeknik nantinya bisa memberikan manfaat dalam sektor pendidikan kepada masyarakat.
“Politeknik juga diharapkan bisa berperan sebagai lembaga sosial yang mampu berperan aktif dan menjadi solusi bagi berbagai tantangan dalam sektor pendidikan sekaligus menjadi jembatan antara industri dan masyarakat,” kata Michelle.(chi/jpnn)