Politikus NasDem Ikut Kritisi PP JHT
Jumat, 03 Juli 2015 – 19:35 WIB
Lebih lanjut dikatakan Amelia, dalam waktu dekat Komisi IX DPR akan menggelar rapat dengar pendapat (RDP) dengan BPJS Ketenagakerjaan dan menteri tenaga kerja. Dia pastikan dalam kesempatan itu Komisi IX akan menagih penjelasan tentang PP JHT.
"Saya akan dorong pimpinan Komisi IX DPR untuk mengagendakan pertemuan dengan Kemenaker dan BPJS Ketenagakerjaan untuk mengklarifikasi aturan tersebut," pungkasnya. (dil/jpnn)