Presiden Bentuk Tim Evaluasi, Kawal Rp1.435,43 Triliun
DIPA 2012 DiserahkanSelasa, 20 Desember 2011 – 13:04 WIB
‘’Kalau ada regulasi yang menghambat, jangan dibiarkan. Kita beri waktu 3 bulan (evaluasi). Akhir Maret nanti saya tidak mau mendengar ada regulasi yang mengunci penggunaan anggaran,’’ tegas SBY.
Diingatkan SBY, selama ini persoalan anggaran di daerah kadang terganggu persoalan politik. Seharusnya masalah politik tidak sampai mengganggu proses jalannya pemerintahan yang baik. ‘’Antara Gubernur dan Bupati itu satu atap. Penggunaan anggaran tidak bisa dikunci oleh proses politik di daerah,’’ ingat SBY.(afz/jpnn)