Pria Ingin Tahan Lama Bermain Cinta, Jangan Ragu Konsumsi 6 Makanan Sehat Ini
Kenari bisa dikonsumsi dengan madu setiap hari untuk menghindari masalah lemah syahwat dan membantu pria tahan lama begituan.
2. Pisang
Pisang merupakan makanan sehat mengandung enzim unik yang disebut bromelain, yang mendukung libido dan meningkatkan produksi cairan pria.
Pisang juga mengembalikan kadar glukosa yang rendah dalam tubuh dan meningkatkan mineral serta enzim yang membuat Anda siap untuk malam yang menyenangkan.
3. Alpukat
Alpukat kaya akan beberapa vitamin termasuk C, K dan B. Vitamin K membantu mengatur aliran darah ke organ-organ penting tubuh.
Juga, alpukat kaya akan protein dan serat yang bertindak sebagai penguat seks alami.
4. Bayam
Bayam yang dimasak mengandung 66 persen kebutuhan asam folat harian Anda per cangkir, menjadikannya salah satu makanan paling kaya folat.
Selain itu, bayam mengandung cukup banyak magnesium, yang juga membantu meningkatkan dan merangsang aliran darah dan telah terbukti bisa meningkatkan kadar testosteron.
5. Wortel
Flavonoid dan karotenoid dalam wortel berfungsi sebagai penguat untuk tubuh Anda dan juga memperkuat otot-otot organ pria.