Program Ini Diyakini Bisa Mengurangi Angka Pengangguran Generasi Muda
Minggu, 10 April 2022 – 13:36 WIB
Yayan Cahyana menambahkan, webinar ini bertujuan memahami strategi pemerintah menuju Indonesia Emas 2045, khususnya dalam menyiapkan kompetensi generasi muda dengan memahami upaya-upaya serta kolaborasi yang dapat dilakukan multipihak.
“Webinar ini sebagai forum pembelajaran tentang pemberdayaan pemuda di Indonesia, " pungkas Yayan Cahyana. (esy/jpnn)