Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

PT Pos Indonesia Latih Wartawan Berwirausaha

Kamis, 12 April 2018 – 17:22 WIB
PT Pos Indonesia Latih Wartawan Berwirausaha - JPNN.COM
Ketua PWI kota Bandung Hardiansyah, Direktur Jasa Kurir PT Pos Indonesia Agus F. Handoyo, Dirut PT Pos Indonesia Gilarsi W. Setijono dan Perry Tristanto. Foto: Ist

Jasa layanan antar barang ini sedang ngetren. Seiring menjamurnya jual beli secara online.

"Potensi ini yang dimanfaatkan pelaku agen pos untuk meraup keuntungan," ungkapnya.

Untuk melengkapi kegiatan tersebut, PT Pos Indonesia menghadirkan agen pos yang sudah berhasil di tingkat nasional dan Jawa Barat yakni Pajar Gustaman.

Pajar menceritakan peluang dan testimoni keberhasilannya selama menjadi agen pos.

Menurut Suharto, menjalankan agen pos sangat sederhana. Cukup dengan menyiapkan tempat usaha dan modal yang kecil. Namun, penghasilannya sangat besar.

"Bisa menjadi opsi tambahan penghasilan wartawan," tuturnya.

Selain mendalami kewirausahaan, peserta juga dilatih untuk dapat meng-online-kan produknya.

Para peserta tampak begitu antusias mengikuti pelatihan. Rencananya, pelatihan kedua digelar di Jogjakarta pada 3 Mei 2018.

Pelatihan kewirausahaan ini sangat bermanfaat baik secara pribadi maupun perusahaan tempat wartawan bekerja.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close