Pukul 2 Bule Jerman, Minions Tembus Semifinal Fuzhou China Open 2019
Jumat, 08 November 2019 – 12:53 WIB

Marcus Fernaldi (kiri) dan Kevin Sanjaya. Foto: Badminton Indonesia
Sedangkan dari nomor tunggal putri, Tai Tzu Ying (Taiwan) tembus semifinal setelah mengalahkan pemain Korea Kim Ga Eun lewat rubber game 21-15, 11-21, 21-13.
Di semifinal Fuzhou China Open 2019 besok, Tzu Ying akan berhadapan dengan pemain nomor satu dunia Nozomi Okuhara, yang lolos ke 4 Besar setelah menaklukkan He Bing Jiao (Tiongkok) 21-12, 21-11. (adk/jpnn)