Puluhan Bocah Semarakkan Stand TNI
Jumat, 11 Desember 2015 – 00:19 WIB
“Perbaikan sistem dilakukan baik kepada suatu subsistem dalam setiap Kementrian/Lembaga ataupun pada sistem nasional,” ujar Ruki.
Turut hadir dalam pembukaan Expo Festival Antikorupsi Tahun 2015, diantaranya Kapolri Jenderal Pol Badrodin Haiti, Irjen TNI Letjen TNI Syafril Mahyudin dan Ketua DPD RI Irman Gusman.(fri/jpnn)