Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Puncak KTT ASEAN, Pengamanan Super-Ketat

Karo Ops Polda Metro: Sejauh Ini Lancar dan Aman

Sabtu, 07 Mei 2011 – 09:02 WIB
Puncak KTT ASEAN, Pengamanan Super-Ketat - JPNN.COM
AMAN - Karo Ops Polda Metro Jaya Kombespol Sudjarno, ketika diwawancarai wartawan beberapa saat jelang pembukaan resmi KTT ASEAN ke-18 di JCC, Jakarta, Sabtu (7/5) pagi. Foto: Arsito/JPNN.
Seperti diberitakan sebelumnya, pengamanan KTT sendiri melibatkan lintas kesatuan, termasuk juga TNI yang ikut dimaksimalkan. Dan terhitung tengah malam atau Sabtu (dinihari) tadi, koordinasi pengamanan di lokasi utama JCC diberitakan telah diserahkan kepada TNI. Sementara, selain petugas yang berjaga-jaga secara nyata, sejumlah besar personil intelijen serta sniper (terutama di sekitar Senayan) pun tak ketinggalan dilibatkan.

Sudjarno sendiri kemudian menambahkan, bahwa dengan lapis pengamanan di lokasi yang dikoordinasikan secara baik antara Paspampres (Ring 1 alias di Gedung JCC), serta kepolisian dan TNI (terutama di Ring 2 dan 3), sejauh ini kondisinya tercatat kondusif dan aman. "Pengamanan sendiri sejauh ini berjalan lancar, dan kita yakin mudah-mudahan kondisinya aman sampai selesainya agenda ini," ucapnya. (ito/jpnn)

JAKARTA - Ajang KTT ASEAN ke-18 yang sebenarnya (dalam arti pertemuan para kepala negara, Red) resmi dimulai hari ini, Sabtu (7/5). Pertemuan tingkat

Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close