Ratusan Karangan Bunga untuk Erick Thohir Banjiri Universitas Brawijaya
Jumat, 03 Maret 2023 – 19:42 WIB
Ghofar mengatakan Erick memiliki pemikiran yang out of the box dan melintasi berbagai disiplin ilmu.
"Pak Erick bagi kami adalah figur perubahan transformasi yang terus bergerak terus dalam berbagai keadaan meskipun sulit sekali pun," ujar Ghofar dalam keterangannya. (jol/jpnn)