Ratusan Lembar Jawaban UN Robek
Sabtu, 04 Mei 2013 – 07:35 WIB
Dia menyebut, mata pelajaran Bahasa Indonesia hingga saat ini baru mencapai proses scanning 50,32 persen, kemudian Bahasa Inggris 40,20 persen, lalu Matematika 31,46 persen, dan terakhir IPA 26,34 persen. “Total secara kumulatif proses scanning mencapai 37 persen,” jelasnya.
Bonny mengaku, pihaknya berharap proses scanning LJUN SMP sederajat dapat rampung pada 20 Mei mendatang. Sehingga pengumuman kelulusan dapat serentak dilakukan oleh masing-masing Dinas Pendidikan di kabupaten dan kota wilayah Sumsel. (may/ce5)