Rekam Data e-KTP Tiga Daerah Lamban
Sabtu, 21 April 2012 – 02:27 WIB
Terkait persiapan rekam data tahap II di 10 kabupaten/kota lainnya, Kabag Kependudukan dan Pencatatan Sipil Biro Pemerintahan Dasran menyebutkan, saat ini perangkat dan jaringan tekhnologi rekam data telah sampai di beberapa kabupaten/kota.
Data Biro Pemerintahan Setdaprov Sumbar mencatat, dari total 2.148.656 penduduk yang terdapat di 10 kabupaten/kota tersebut, terdapat 1.354.950 penduduk yang menjadi wajib e-KTP.
Bagi daerah yang telah menerima perangkat dan jaringan tersebut, juga telah selesai melaksanakan bimbingan tekhnis (bimtek) terhadap petugas dan operatornya.