Reklamasi Terus, Elektabilitas Ahok Tergerus
Kamis, 14 April 2016 – 05:15 WIB
Lebih jauh Qodari menjelaskan, angka penolak reklamasi yang mendekati 60 persen berdampak pada elektabilitas Ahok manakala reklamasi berlanjut. Sebab, Ahok sebagai gubernur punya kewenangan melanjutkan atau membatalkan reklamasi.
"Kira-kira begitu. Kalau angka penolak mencapai 90 persen maka dampaknya lebih negatif lagi. Ini cuma 60 persen," bebernya.(ydh/jpg/ara/jpnn)