RS Siloam dan Kemenaker Gelar Rapid Test untuk Seribu Buruh
Jumat, 01 Mei 2020 – 15:03 WIB
“Saya juga apresiasi kerja sama dengan Siloam dalam memberikan rapid test kepada para pekerja dan buruh,” ujar Ida.
Wadirut RS Siloam Caroline Riady juga tidak ketinggalan mengucapkan selamat Hari Buruh kepada para pekerja.
Secara khusus dia berterima kasih kepada pekerja yang berada di garis terdepan dalam menangani virus corona.
“Kami senang bisa berpartisipasi dan ikut meringankan beban para pekerja dan buruh dengan menyatakan kepedulian kami,” ujar Caroline. (jos/jpnn)