Satu Keluarga di Suriah Tewas Dihantam Rudal Israel, Entah Apa Salah Mereka?
Jumat, 22 Januari 2021 – 23:14 WIB
Serangan-serangan itu menewaskan 217 tentara Suriah dan pejuang dukungan Iran pada tahun lalu.
Israel berulang kali menyatakan bahwa pihaknya tidak akan menoleransi segala macam aktivitas militer yang dilakukan oleh milisi dukungan Iran di Suriah. (xinhua/ant/dil/jpnn)