Satu Keluarga Positif COVID dari Indonesia Diizinkan Masuk, Warga Australia Geram
Kamis, 01 Juli 2021 – 22:22 WIB

Satu keluarga yang diketahui positif COVID tiba di Adelaide pekan lalu dengan menggunakan pesawat sewaan dari Indonesia. (ABC News: Michael Clements)
"Ini adalah prosedur standar, hal biasa yang terjadi dalam pemulihan medevac, terlepas dari pandemi atau tidak ada pandemi, hal ini telah berlangsung selama bertahun-tahun," ujar Prof Nicola Spurrier lagi.
Diproduksi oleh Farid M. Ibrahim dari artikel ABC News.