Sejumlah Teori Konspirasi Terkait COVID-19 di Australia Disebarkan Lewat TikTok
Teori konspirasi yang mengklaim jika pemerintahan totalitarian akan menguasai Australia dan tentara Amerika Serikat akan menyerbu telah ditonton puluhan ribu orang di TikTok.
Para pengguna aplikasi aplikasi berbasis video ini menyebut prinsip algoritme di internet telah membuat konten-konten seperti itu bermunculan dengan cepat.
Salah satu konten TikTok yang viral adalah video yang menayangkan Menteri Kesehatan New South Wales (NSW), Brad Hazzard, dalam konferensi pers mengatakan pandemi sebagai sebuah "orde baru dunia" bulan Juli lalu.
Sebutan "The New Order" dalam teori konspirasi menyebutkan adanya pemerintahan totalitarian, atau yang memiliki partai tunggal, dan sedang muncul di penjuru dunia.
Teori tersebut tidak berdasar dan bukan itu juga yang dimaksudkan oleh Menteri Kesehatan NSW dalam konferensi persnya.
Konten lainnya yang ditonton sampai 130.000 lebih adalah video yang menayangkan tank milik militer Amerika Serikat yang tiba di sebuah pantai, kemudian disebut jika mereka tiba di Australia untuk perang.
Pekan lalu, TikTok telah menghapus konten-konten video tersebut dan penggunanya yang mengedarkannya telah diblokir.
Mitch, pemuda dari Kawasan Cairns, Australia, awalnya mengunduh aplikasi TikTok untuk hiburan, tapi ia mengatakan algoritme aplikasi tersebut mulai menawarkan konten teori konspirasi.
Dalam hitungan menit pengguna TikTok bisa menemukan sejumlah video teori konspirasi
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
-
Teori Kamhar Demokrat soal Prakondisi Operasi Politik Menggagalkan Koalisi
Kamis, 22 Desember 2022 – 18:28 WIB -
Demo Tak Kunjung Reda, Menlu Iran Beberkan Teori Konspirasi Terkait Intel Yahudi
Kamis, 17 November 2022 – 22:38 WIB -
Sejumlah Teori Konspirasi Terkait COVID-19 di Australia Banyak Ditemukan di TikTok
Minggu, 22 Agustus 2021 – 00:31 WIB
- Pilkada
Viral Dugaan Politik Uang Rudi Seno di TikTok, Netizen Beri Komentar Beragam
Jumat, 22 November 2024 – 17:46 WIB - ABC Indonesia
Dunia Hari Ini: Warga Thailand yang Dituduh Bunuh 14 Orang Dijatuhi Dihukum Mati
Kamis, 21 November 2024 – 23:16 WIB - ABC Indonesia
Rencana Australia Membatasi Jumlah Pelajar Internasional Belum Tentu Terwujud di Tahun Depan
Selasa, 19 November 2024 – 23:46 WIB - ABC Indonesia
Dunia Hari Ini: Konvoi Truk Bantuan Untuk Gaza Dijarah Kelompok Bersenjata
Selasa, 19 November 2024 – 22:55 WIB
- Humaniora
Inilah Kriteria Honorer Dapat Banyak Afirmasi di Seleksi PPPK 2024, Bebas Pilih OPD
Jumat, 22 November 2024 – 16:22 WIB - Liga Indonesia
Luar Biasa! Persebaya Menang Comeback dari Persija, Cek Klasemen
Jumat, 22 November 2024 – 17:30 WIB - Liga Indonesia
Persebaya Vs Persija Jakarta: Ada VAR di Babak Pertama, Penalti, Gol!
Jumat, 22 November 2024 – 16:25 WIB - Politik
Demi Muluskan Langkah Suami di Pilwalkot Bogor, Istri Rayendra Berikan Uang ke Oknum Komisioner KPU
Jumat, 22 November 2024 – 17:05 WIB - Pilkada
Norak, Ucapan Ridwan Kamil Dihujat Warganet Gegara Menyindir Janda
Jumat, 22 November 2024 – 17:26 WIB