Selundupkan Narkoba dalam Hijab ke Lapas Tulungagung, MM Ketahuan Petugas
Senin, 23 Desember 2024 – 09:58 WIB
Muhyanto merupakan narapidana yang ingin dikunjungi MM. Pemeriksaan untuk memastikan keterlibatan pihak internal dalam jaringan narkoba.
"Kami berkomitmen untuk menjadikan Lapas Tulungagung sebagai tempat yang aman, tertib, dan bebas dari peredaran narkoba," kata Budiman.(ant/jpnn)