Sepakat Tak Ada Calon Independen di Pilpres
Senin, 29 Mei 2017 – 23:40 WIB
Menanggapi hal tersebut, Tjahjo mengaku usulan bukan mempersulit. Namun bertujuan untuk mengantisipasi, jika nantinya pilpres hanya diikuti calon tunggal.
"Saya kira usulan itu untuk mengantisipasi. Seperti dulu (dalam,red) revisi UU Pilkada pemerintah dan DPR kan tak berpikiran (akan ada) calon tunggal. Karena itu antisipasi (perlu,red) seandainya calon tunggal, kan bisa saja ada orang kuat borong semua parpol," pungkas Tjahjo.(gir/jpnn)