Serena Williams And Andy Murray Mundur dari Australia Terbuka
Juara bertahan tunggal putri Australia Terbuka Serena Williams mengundurkan diri dari keikutsertaan di tahun 2018 karena merasa tidak yakin dengan persiapannya, empat bulan setelah dia melahirkan.
Williams melahirkan anak perempuan bulan September lalu dan juara tujuh kali ini semula berencana mempertahankan gelarnya di Australia Terbuka di Melbourne yang dimulai hari Senin (15/1/2018).
Petenis berusia 36 tahun ini mengatakan bahwa tingkat kebugarannya saat ini tidaklah setinggi seperti yang diharapkannya setelah muncul dalam pertandingan eksibisi di Abu Dhabi pekan lalu.
Dalam pertandingan itu, Williams kalah dari juara Perancis Terbuka Jelena Ostapenko.
"Setelah bertanding di Abu Dhabi, saya merasa bahwa meskipun sudah dekat, saya tidak merasa sudah sampai di taraf yang saya kehendaki." kata Williams dalam sebuah pernyataan.
"Pelatih dan tim saya selalu mengatakan "hanya ikut turnamen dimana kamu bersiap untuk bertarung sampai titik puncak."
"Saya bisa bertanding namun saya tidak inign sekedar bertanding. Saya ingin lebih baik dari itu dan untuk mencapai hal tersebut, saya memerlukan waktu lebih lama lagi sedikit."
Dengan itu, meskipun saya kecewa dengan hal tersebut, saya memutuskan untuk tidak bertanding di Australia Terbuka tahun ini."
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
- ABC Indonesia
Dunia Hari Ini: Israel Menyetujui Gencatan Senjata Dengan Hizbullah
Rabu, 27 November 2024 – 23:15 WIB - ABC Indonesia
Siapa Saja Bali Nine, yang Akan Dipindahkan ke penjara Australia?
Selasa, 26 November 2024 – 23:20 WIB - ABC Indonesia
Dunia Hari Ini: Kelompok Sunni dan Syiah di Pakistan Sepakat Gencatan Senjata
Senin, 25 November 2024 – 23:54 WIB - ABC Indonesia
Upaya Bantu Petani Indonesia Atasi Perubahan Iklim Mendapat Penghargaan
Jumat, 22 November 2024 – 23:22 WIB
- Pilkada
PDIP Sebut Ade-Asep Menang di Quick Count Pilbub Bekasi
Rabu, 27 November 2024 – 21:08 WIB - Sepak Bola
Liverpool Vs Real Madrid: 10 Pemain Absen Termasuk Vinicius
Rabu, 27 November 2024 – 22:22 WIB - Pilkada
Persaingan Ketat, Pilkada DKI Jakarta Berpeluang Dua Putaran
Kamis, 28 November 2024 – 00:10 WIB - Politik
Agus-Nadia Unggul Hitung Cepat di Pilkada Temanggung
Rabu, 27 November 2024 – 22:15 WIB - Pilkada
Bu Mega Bikin Pernyataan soal Pilkada, Isinya Singgung Praktik Lancung Pengerahan Aparat Negara
Rabu, 27 November 2024 – 21:35 WIB