Setelah Viral di Filipina, Blxst dan Bino Rideaux Lepas Video 'Movie'
Rabu, 14 Juli 2021 – 18:28 WIB
Lagu Movie menggabungkan inspirasi RnB dan hip-hop keduanya.
Baca Juga:
Blxst dan Bino Rideaux menampilkan musik khas West Coast dengan lirik yang kuat.
Bulan Maret 2021 lalu, Blxst sempat viral di Filipina.
Sebab, angka streaming lagu-lagu milik Blxst bertambah tiga kali lipat di sana.
Bahkan, lagu Got It All miliknya masuk ke 10 besar Shazam Viral Top 200 setelah selebritas Filipina, Jane Oineza, menggunakan lagu tersebut di konten TikTok. (ded/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi: