Simak! Ini Gejala Terganggunya Fungsi Ginjal
Sabtu, 01 Juli 2017 – 20:51 WIB
11. Keram kaki
Lalu apa solusi terbaik untuk mengatasi kondisi ini? Berikut seperti diambil dari Fit Hacker:
1. Temui dokter untuk memastikan apakah Anda benar terkena gangguan ginjal. Siapa tahu ada sebab lain di luar masalah ini.
2. Ganti pola makan dengan mengkonsumsi sayuran, buah, susus low-fat, dan terbebas dari makanan yang mengandung lemak jenuh dan manis.
3. Kontrol gula darah untuk memperlambat perkembangan penyakit ini.
4. Berhentilah merokok
5. Hindari konsumsi obat yang mengandung ibuprofen, nedprexen, acetaminophen
(ruf/fajar/jpnn)