Soal GBHN, MPR Akan Adakan Referendum
Jumat, 06 Mei 2016 – 12:58 WIB
“Tidak ada yang menolak. Persoalannya, GBHN seperti apa? Inilah yang sedang kita kumpulkan melalui FGD, seminar, public hearing," jelasnya.
“Target tahun ini adalah mengumpulkan bahan terkait GBHN. Bahan inilah yang akan ditindaklanjuti fraksi-fraksi di MPR. Tahun depan mungkin diusulkan melalui sepertiga anggota MPR,” pungkasnya.(Adv/fri/jpnn)