Soal Manuver Dewan Kolonel PDIP, Puan Maharani Bilang Begini
Toh, tugas para anggota Fraksi PDIP di daerah tetap dijalankan meski ingin menyosialisasikan Puan.
“Itu, kan, inisiatif dari mereka. Namun sebenarnya kan bagaimana kita bisa bergotong-royong dalam menjalankan tugas-tugas kepartaian," ujar Puan.
Cucu Proklamator RI Soekarno atau Bung Karno itu lantas mengingatkan setiap kegiatan yang dilakukan kader PDIP harus membuahkan hasil positif untuk partai.
Puan kembali berpesan agar semua kader PDIP mengedepankan prinsip gotong royong.
“Semua yang kemudian mempunyai tujuan dan keinginan untuk bekerja sama secara bergotong-royong tentu itu harus hal yang positif yang bisa dilakukan,” ujarnya. (ast/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru: