Soal Penanganan Pandemi, Jokowi Dinilai Berhasil Sinergikan Kerja Pusat dan Daerah
Rabu, 13 April 2022 – 17:26 WIB
Presiden Jokowi dalam berbagai kesempatan selalu menitikberatkan gotong royong dalam penanganan pandemi. Hasilnya, Indonesia termasuk negara dengan penanganan pandemi terbaik di dunia.
“Pandemi covid telah melahirkan semangat gotong royong baik masyarakat, pemerintah, TNI dan Polri, ulama dan lainnya,” seru Iskandar.(chi/jpnn)