Sontekan Masal Unas, Surabaya-Jakarta Bersaing
Koman Perlindungan Anak : Tuding Pernyataan Nuh Kriminalisasi AnakJumat, 17 Juni 2011 – 08:35 WIB
Tentang Pernyataan Nuh
Pernyataan Menteri Pendidikan Nasional (Mendiknas) Mohammad Nuh jika tidak terbukti ada sontekan masal di SDN Gadel II Surabaya mendapat kecaman dari beberapa pihak. Seperti diberitakan, berdasarkan analisa pola jawaban siswa SDN Gadel II, menteri asal Surabaya itu memutuskan tidak ada sontek masal di SDN Gadel II.
Diantara kecaman keluar dari Ketua Komnas PA Arist. Usai mendapingi pertemuan keluarga Abrary dengan Pemprov DKI Jakarta, Arist mengatakan Nuh telah mengkriminalisasi Aam, siswa yang membongkar sontekan masal di SDN Gadel II. "Secara tidak langsung, menteri (Nuh) sudah mengklaim Aam itu bohong," kata dia.