ST Digerebek, Ada Tumpukan Celdam Wanita dan 2 Boneka, Ternyata
Jumat, 24 Juli 2020 – 18:12 WIB

Kantor Polisi. ILUSTRASI. Foto: Dok. JPNN.com
Boni menerangkan, kini pihaknya mengamankan ribuan pakaian dan celana dalam perempuan yang selama ini telah dicuri pelaku.
Dari informasi yang dihimpun, ST sudah bertahun-tahun melakukan pencurian celana dalam perempuan di desa tersebut.
Namun, warga selama ini tak bisa berbuat apa-apa karena ST tak pernah tepergok saat mencuri.
Celana dalam itu diduga sengaja dipasangkan ke boneka. Boneka itu kemudian jadi fantasi pelaku untuk memuaskan diri sendiri.
“Kasus ini masih dalam penanganan, nanti akan disampaikan lagi hasil pemeriksaan,” tandas Boni. (cuy/jpnn)