Subsidi KA Tetap, Tarif Urung Naik
Senin, 10 Januari 2011 – 03:33 WIB
Dia minta PT KA meningkatkan standar pelayanan. "Ada baiknya standar pelayanan itu dibuat ada peningkatan dan diikuti kenaikan," kata mantan menteri perhubungan itu. Hatta menampik anggapan bahwa penundaan kenaikan tarif tersebut sebagai bentuk tidak matangnya pemerintah dalam membuat kebikakan. "Ah, tidak begitu," katanya.
Mengenai keluhan PT KA mengenai kekurangan dana PSO, menurut Hatta, hal tersebut akan dibahas oleh menteri keuangan, menteri BUMN, menteri perhubungan, dan manajemen PT KA. (sof/oki)