Sudah Mati Lulus CPNS, BKD Lalai
Rabu, 09 Desember 2009 – 18:17 WIB
Sementara, peluang kesalahan berupa orang yang sudah lama meninggal lolos bisa terjadi di jalur tenaga honorer. Eror bisa terjadi jika BKD tidak meneliti dan merivis lagi data tenaga honorernya.
"Anda tahu sendiri, penyelesaian tenaga honorer yang terdata sampai 2005 hanya sampai tahun ini. Jadi bisa saja, honorer yang sudah meninggal diluluskan. Sebab, tenaga honorer yang masuk data base pasti terangkat semuanya dan hanya menunggu giliran saja. Tapi mestinya data tetap di up-date lagi," beber Pepen.