Sudan Makin Mencekam, Puluhan WNI Menolak Dievakuasi Pemerintah RI
Rabu, 26 April 2023 – 23:04 WIB
Konflik mematikan itu dipicu ketidaksepakatan antara SAF dan RSF mengenai reformasi keamanan militer.
Pertempuran di Sudan terhenti sementara sejak Selasa (25/4) setelah kedua pihak menyetujui gencatan senjata selama tiga hari, sehingga penduduk Sudan bisa menyingkir dari kota dan negara-negara lain bisa mengungsikan warganya dari negara itu. (ant/dil/jpnn)