Sukses di Jawa-Bali, DBL Indonesia Siap Melebarkan Sayapnya
Selasa, 30 November 2021 – 23:05 WIB
Asrul juga berharap gelaran Honda DBL akan memunculkan bibit-bibit baru pebasket nasional.
“Jumlah pemain Honda DBL di luar Jawa-Bali sangat banyak. Kasihan kalau mereka tidak mendapat kesempatan yang sama,” tukasnya.
Honda DBL memang banyak melahirkan pebasket handal, seperti Rivaldo Tandra Pangesthio dan Muhammad Rizal Falconi.
Keduanya kini tergabung dengan salah satu klub basket tersukses di Indonesia, yaitu Satria Muda Pertamina.(dbl/mcr15/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini: