Sungai Kahayan Diduga Tercemat Merkury
Rabu, 05 Oktober 2011 – 10:39 WIB
PALANGKA RAYA – Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Palangka Raya mengimbau masyarakat untuk tidak mengkonsumsi air Sungai Kahayan. Ini lantaran sungai tersebut tercemar bahan logam berbahaya seperti merkury akibat Penambangan Emas Tak Berijin (PETI). “Selain dikhawatirkan mengandung cemaran logam dan merkury, tingkat kepekatan kadar lumpur juga amat tinggi seperti yang diteliti oleh Badan Lingkungan Hidup (BLH) Kota, sehingga berbahaya bila dikonsumsi,” terang Kepala Dinkes Kota Palangka Raya Dra Sudarmini Apt.
Disebutkan, pihaknya mengimbau warga khususnya di daerah bantaran untuk tidak mengkonsumsi air sungai untuk kebutuhan hidup sehari-hari. “Bagi yang selama ini mengkonsumsi air Kahayan lebih baik menggantinya dengan air bersih, misalnya dengan menggunakan air mineral, guna menghindari penyakit,” tambahnya.
Sementara itu, Kepala Dinas Pertanian Peternakan dan Perikanan (DPP) Kota Palangka Raya Asmat Limbong menyarankan, petani keramba untuk mengurangi menebar benih ikan dalam musim kemarau ini. Sambil menunggu hingga air sungai kembali normal. Hal ini mencegah terjadinya kematian ikan secara massal terulang kembali.
PALANGKA RAYA – Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Palangka Raya mengimbau masyarakat untuk tidak mengkonsumsi air Sungai Kahayan. Ini lantaran
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
BERITA LAINNYA
- Aceh
Terduga Pelaku Penembakan Warga di Nagan Raya Ditangkap Polisi
Jumat, 22 November 2024 – 22:20 WIB - Daerah
Masa Jabatan Selesai, Tabrani Resmi Melepas Tugas Pjs Wali Kota Tangsel
Jumat, 22 November 2024 – 21:53 WIB - Sumsel
Ungkap Kasus TPPO, Polres Muara Enim Bekuk 1 Tersangka
Jumat, 22 November 2024 – 17:30 WIB - Daerah
Pj Gubernur Jateng Dampingi Wapres Silaturahmi dengan 3 Ribu Nasabah PNM Mekaar
Jumat, 22 November 2024 – 17:11 WIB
BERITA TERPOPULER
- Liga Indonesia
Liga 1: Bojan Hodak Syukuri Kemenangan Persib atas Borneo FC, tetapi
Sabtu, 23 November 2024 – 04:51 WIB - Hukum
Kasat Reskrim Tewas Ditembak AKP Dadang Iskandar, Ini Diduga Pembunuhan Berencana
Sabtu, 23 November 2024 – 02:02 WIB - Hukum
Heboh Polisi Tembak Polisi di Sumbar, Perintah Kapolri Tegas!
Sabtu, 23 November 2024 – 03:03 WIB - Olahraga
Persib Perpanjang Rekor Tak Terkalahkan di Liga 1, Bojan Hodak: 3 Poin Penting!
Sabtu, 23 November 2024 – 06:44 WIB - Gosip
3 Berita Artis Terheboh: Pernikahan Nissa Sabyan Bikin Heboh, 85 Influencer Disikat Polisi
Sabtu, 23 November 2024 – 04:56 WIB